Rabu, 15 Oktober 2014

Session 5 - Threads

Masih berkaitan dengan materi pert 4 sebelumnya yaitu process , kali ini kita akan berkenalan dengan thread


Apa itu thread ? 
thread adalah entitas yang diatur proses eksekusinya oleh CPU untuk mengatur proses berjalan.
lebih singkatnya "Process Scheduling"

Kenapa  thread ?
- thread memungkinkan user untuk mengeksekusi banyak proses dalam waktu yang pararel pada environment yang sama.
- lebih mudah untuk create dan delete nya
- performa > karena proses yang bisa di atur / lebih tertata
- sangat cocok pada sistem dengan banyak CPU
- thread dapat saling berkomunikasi tanpa mempengaruhi kernel

Kelemahan thread? 
**untuk User space : (tidak ada sangkut paut dgn kernel)
- blocking system call
- tidak ada thread yang mampu berjalan ,sampai thread yang sedang di proses di CPU menyerah / drop.
**untuk Kernel space :
- cost yang tinggi untuk mencreate dan delete thread

Istilah :
Multithreading : memungkinkan 2 atau lebih thread berjalan pada proses yang sama
register : untuk simpan variable
stack : history eksekusi
program counter : pengaturan untuk urutan instruksi 

Yang di share di thread pada proses yang sama:
- address space yg sama
- Instruksi proses
- open file (descriptor)
- signal dan signal handler
- working DIR saat itu
- user dan group ID

attribute pada thread :
- thread ID
- himpunan register dan stack pointer
- stack untuk local variale, return address
- signal mask
- prioritas
- return value 

--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
1601210682 - Anthony Kalyana
binus.ac.id
www.skyconnectiva.com



EmoticonEmoticon